Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Swt. yang telah menciptakan makhluk-Nya secara berpasang-pasangan Kami bermaksud menyelenggarakan pernikahan kami
Dwi Setiawan
Putra dari keluarga Bapak Saimin & Ibu Sitem
&
Liliang Enris Setiawan
Putri dari Bapak Aris Setiawan dan Ibu Eny Sulistyowati
Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir (QS. Ar-Rum Ayat 21)
00
Days
00
Hours
00
Minutes
00
Seconds
Akad
Sabtu, 22 November 2025
Pukul : 09.00 WIB
Cafe Berco
Jl. SMA Negeri 1, Krajan, Purwoharjo, Kec. Purwoharjo, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur 68483
Semua berawal dari kami satu kampus dan satu kelas pada tahun 2021. awalnya biasa saja dua tatap satu sapa, lalu semesta membuka jalan setelah 1 tahun kami berkenalan
Menjalin Hubungan
Hingga akhirnya kami memutuskan untuk saling membuka hati dan memulai hubungan pada november 2022. Sejak saat itu, semua terasa lebih berarti. Kami belajar saling memahami, saling percaya, dan tumbuh bersama
Tunangan
Setelah banyak drama yang dilalui hampir 3 tahun menjalin hubungan, pada akhirnya membawa kami pada sebuah ikatan suci ini. Kami melangsungkan acara lamaran pada tanggal 19 oktober 2025
Menikah
Percayalah, bukan karena bertemu lalu berjodoh tapi karena berjodohlah maka kami dipertemukan, kami memutuskan untuk mengikrar janji suci pernikahan kami insya allah di tanggal 22 november 2025. Sebagaimana yang pernah dikatakan oleh Sayidina Ali bin Abi Thalib “ Apa yang menjadi takdirmu akan menemukan jalannya untuk menemukanmu”
Wedding Gift
Jika memberi adalah tanda kasih anda, anda dapat memberikan hadiah secara cashless ke rekening mempelai